Apakah Anda ingin menghabiskan liburan Anda untuk mengunjungi Bali dan mencari hotel budget di Kuta? Jika demikian maka tentu saja akan banyak sekali keseruan yang bisa Anda dapatkan. Bali memang menjadi salah satu destinasi yang menjadi pilihan liburan banyak wisatawan baik dalam negeri hingga mancanegara. Namun Anda tidak perlu khawatir soal penginapan, karena ada banyak sekali hotel murah di Bali dekat pantai Kuta yang bisa menjadi tempat istirahat Anda bersama keluarga.Berikut beberapa hotel murah di Bali dekat pantai Kuta yang bisa Anda pilih.
Bagi Anda yang memiliki budget terbatas namun ingin pergi berlibur dan mengeksplorasi Bali, maka Hotel Green Garden bisa menjadi salah satu pilihan Anda. Hotel ini memiliki lokasi yang sangat strategis karena berada dekat dengan Bandara Ngurah Rai dan sekitar 0.4 km dari pantai Kuta. Meskipun merupakan hotel murah di Bali dekat pantai Kuta, namun tentu saja fasilitas yang bisa Anda nikmati juga lengkap, mulai dari kamar tidur yang dilengkapi dengan kamar mandi dan beberapa fasilitas lainnya yang akan membuat Anda betah.
Pantai Eksotis Dan Tersembunyi, Pantai Tegal Wangi Bali
Pizza Bagus, Porsi Besar Dan Murah Di Ubud
Bagi Anda yang ingin menginap di hotel murah di Bali dekat pantai Kuta, maka Radha Bali Hotel menjadi pilihan terbaik Anda. Hal ini karena jarak hotel dengan pantai sangatlah dekat yaitu hanya berjarak sekitar 0,5 km saja. Anda tentu saja bisa menempuhnya dengan berjalan kaki, sambil cuci mata atau melihat pemandangan sekitar. Hotel ini juga sangat dekat dengan Discovery Shopping Mall. Bagi Anda yang membawa buah hati Anda, maka Anda juga bisa mengajaknya sekaligus ke Taman Waterbom. Meskipun murah, namun Anda akan mendapatkan beberapa fasilitas di hotel ini seperti wifi gratis, AC, dan juga kamar yang bebas dengan asap rokok.
Jika Anda ingin menginap di hotel bintang 4 juga tidak perlu khawatir, Anda bisa langsung saja datang ke Eden Hotel. Walaupun hotel bintang 4 namun Eden hotel juga dikenal dengan hotel murah di Bali dekat pantai Kuta ini. Jarak hotel ke pantai Kuta hanya sekitar 1 km saja. Hotel ini juga sangat dekat dengan beberapa pusat perbelanjaan seperti Kartika Plaza dan juga Lippo Mall Kuta. Anda juga akan dimanjakan dengan beberapa lezatnya kuliner disekitar hotel tempat Anda menginap.
Hotel murah di Bali dekat pantai Kuta lainnya yang bisa Anda pilih adalah Sun Island. Hotel yang satu ini terletak di Jln. Kartika Plaza No. 88, Kuta, Bali. Anda akan menemukan beberapa fasilitas di hotel yang satu ini, seperti kamar tidur yang lengkap dengan AC dan juga wifi gratis. Selain itu tahukah Anda jika yang paling menyenangkan adalah bahwa hotel ini memiliki akses yang sangat dekat dengan Pantai Kuta dan juga beberapa tempat yang terkenal lainnya seperti Discovery Shopping Mall dan Taman Waterbom.
Ingin berlibur di Bali dan sekaligus ingin merasakan sensasi spa di hotel murah di Bali dekat pantai Kuta, maka Febri’s hotel and spa, menjadi pilihan terbaik yang bisa Anda pilihan di akhir pekan Anda. Anda akan menemukan banyak sekali fasilitas yang nyaman di hotel ini, mulai dari kamar tidur dan kamar mandi yang bersih, ruangan spa yang sangat nyaman. Serta hotel ini memiliki akses yang dekat dengan beberapa tempat terkenal seperti shopping mall dan Bandara Ngurah Rai.
Adapun hotel murah di Bali dekat pantai Kuta lainnya yang bisa Anda pilih untuk menjadi tempat istirahat Anda ketika pergi berlibur ke Bali adalah Hotel Bali Rani. Hotel yang satu ini terletak di Jl. Kartiza Plaza, Kuta, Bali. Hotel ini merupakan hotel bintang 4, dengan menawarkan beragam fasilitas yang mewah namun dengan harga yang sangat terjangkau dan juga akses yang dekat dengan pantai dan tempat hiburan dan pusat perbelanjaan. Sehingga Anda bisa dengan mudah membeli oleh-oleh untuk dibagikan kepada sanak saudara nantinya.
Ingin merasakan menginap di hotel murah di Bali dekat pantai Kuta, maka Ara Inn bisa menjadi pilihan tepat Anda bersama keluarga atau bersama kerabat. Harga kamar per malamnya sangatlah terjangkau yaitu hanya mencapai Rp. 289.256 saja, namun Anda akan mendapatkan banyak fasilitas seperti gratis wifi dan masih banyak lagi fasilitas lainnya.
Jika ingin merasakan sensasi menginap di hotel murah di Bali dekat pantai Kuta lainnya, maka tidak ada salahnya jika Anda memilih Bintang Kuta Hotel. Hotel ini adalah hotel bintang 3, dengan jarak menuju Pantai Kuta hanya sekitar 0.5 km saja. Di Hotel ini juga tersedia sebanyak 168 kamar, jadi Anda tidak perlu khawatir kehabisan kamar.
Sesuai dengan nama hotelnya tentu saja hotel yang satu ini merupakan hotel murah di Bali dekat pantai Kuta. Jarak pantai Kuta dengan hotel yaitu hanya berjarak 0.5 km, jadi Anda bisa menikmati pagi atau sore Anda untuk berkeliling pantai dengan berjalan kaki. Tentu akan sangat menyenangkan lagi karena Anda bisa dengan mudah untuk menikmati sunset dekat dengan hotel tempat Anda menginap. Hotel ini terletak di Jl. Dewi Sartika, Kuta Bali dengan tipe hotel bintang 4.
Hotel budget di Kuta yang terakhir yang bisa Anda jadikan sebagai tempat istirahat Anda adalah Adhi Jaya Hotel. Hotel yang satu ini terletak di Jln. Kartika Plaza, kuta, Bali. Jarak antara hotel ini dengan Bandara Ngurah Rai yaitu hanya sekitar 2,5 km saja dan jarak hotel dengan Pantai Kuta hanya sekitar 0.5 km. Bahkan di sekitar hotel Anda juga bisa menemukan berbagai lokasi atau tempat hiburan yang sangat cocok untuk buah hati Anda, seperti Taman Waterbom dan juga shopping mall.
Nah itu dia beberapa pilihan hotel murah di Bali dekat pantai Kuta, yang bisa Anda pilih dan jadikan sebagai tempat istirahat Anda jika nanti Anda pergi berlibur ke Bali bersama keluarga atau orang tercinta Anda. Tentu saja hotel yang tersedia akan memberikan fasilitas yang nyaman dan membuat Anda betah.
Tempat belanja jastip di bangkok - Bangkok, ibu kota Thailand, dikenal sebagai surganya pemburu barang…
Bangkok, ibu kota Thailand, terkenal dengan mall-mall mewah dan modern. Mereka menawarkan pengalaman berbelanja, kuliner,…
Selamat datang di Jakarta, ibu kota Indonesia yang kaya akan pasar tradisional dan modern. Jakarta,…
Di Jakarta, kita bisa menemukan surga kuliner yang tak tergantikan. Mulai dari Monas hingga Kota…
Selamat datang di petualangan kuliner kekinian di Jakarta! Jakarta, sebagai ibu kota Indonesia, menawarkan banyak…
Hal wajib yang tidak boleh ketinggalan untuk dibeli ketika ke Bandar Lampung adalah oleh oleh.…